Perubahan Ruang dan Interaksi Antarruang Akibat Faktor Alam
Assalamu'alaikum wr. wb. Hari ini kita akan belajar tentang Perubahan Ruang dan Interaksi Antarruang Akibat Faktor Alam dengan tujuan pembelajaran sebagai berikut: 1. M enganalisis perubahan ruang dan interaksi antar ruang akibat faktor iklim di wilayah negara- negara ASEAN dengan tepat 2. M enganalisis perubahan ruang dan interaksi antar ruang akibat faktor geologi di wilayah negara-negara ASEAN dengan cermat 3. M enganalisis perubahan ruang dan interaksi antar ruang akibat faktor sumber daya alam di wilayah negara-negara ASEAN dengan benar 4. M enyajikan hasil diskusi kelompok mengenai materi perubahan ruang dan interaksi antar ruang akibat faktor alam di wilayah negara-negara ASEAN dengan penuh percaya diri Pernahkah kalian melakukan kerjasama dengan teman? apa alasan melakukan kerjasama tersebut? Setiap kerjasama pasti didasari alasan pendorongnya, begitu juga dengan kerjasama negara-negara ASEAN. Situasi sosial dan alam dari anggota ASEA